Festival Bunga dan Buah Tanah Karo 2023

Festival Bunga dan Buah Tanah Karo 2023

Tobaria – Pelaksanaan pendukungan event Festival Bunga dan Buah Tanah Karo 2023 yang telah berlangsung pada tanggal 07 – 09 Juli 2023 di Taman Mejuah-juah Berastagi, Kabupaten Karo, Provinsi Sumatera Utara sebagai salah satu event terpilih dalam Karisma Event...
Tradisi Marsuap Jadi Tradisi Ziarah Khas Warga Batak

Tradisi Marsuap Jadi Tradisi Ziarah Khas Warga Batak

Tobaria – Upacara ziarah kubur menjadi cara untuk menjalin kedekatan antara pihak keluarga dengan orang yang telah meninggal dunia. Di Sumatera Utara, tradisi ini juga dipelihara oleh masyarakat adat Batak melalui tradisi Marsuap atau mencuci muka di atas makam....
Ayam Napinadar, Si Pedas Khas Batak

Ayam Napinadar, Si Pedas Khas Batak

Tobaria,- Horas! mendengar kata Horas tentunya sudah tidak asing lagi kan Sobat? Horas dapat diartikan sebagai sebuah harapan atau sebagai ucapan pada suatu momen perpisahan dan Horas juga bisa dimaknai ungkapan kebahagiaan.  Mendengar kata Horas tentunya sudah...